get app
inews
Aa Text
Read Next : Polisi Tangkap Pengedar Sabu 6,49 Gram

Pilot Tidur Lelap saat Penerbangan, Berakhir Begini

Minggu, 21 Agustus 2022 | 09:26 WIB
header img
PILOT tidur saat penerbangan Ethiopian Airlines yang terbang dari Sudan ke Ethiopia. Foto: Ilustrasi

Pilot baru mendaratkan pesawat itu 25 menit kemudian. Data Automatic Dependent Surveillance–Broadcast (ADS–B) yang diperoleh The Aviation Herald menegaskan bahwa pesawat terus melaju di ketinggian 37.000 kaki sebelum terbang di atas landasan. 

ADS-B adalah teknologi pengawasan yang memungkinkan antarmuka antara kontrol lalu lintas udara dan pesawat. Data menunjukkan pesawat kemudian mulai turun dan bermanuver untuk pendekatan lain. 

Pesawat kemudian bertahan di landasan selama sekitar dua setengah jam sebelum berangkat untuk penerbangan berikutnya. Analis penerbangan telah membunyikan alarm setelah insiden itu dan mengatakan insiden itu mencerminkan bagaimana pilot terlalu banyak bekerja dan kelelahan.

Analis penerbangan Alex Macheras menggambarkan peristiwa itu sebagai "sangat memprihatinkan". 

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut